Membatasi Akses Control Panel - CERDIK ONLINE

Latest

Sabtu, 18 Mei 2013

Membatasi Akses Control Panel

Melalui Control Panel pada windows xp dapat dilakukan berbagai macam pengaturan yang berhubungan untuk pengoperasian sistem komputer. Agar tidak terjadi hal yang tak diinginkan kita dapat melakukan pengaturan Registry untuk Membatasi Akses Control Panel, atau membatasi apa saja yang bisa dilakukan pengaturan Akses melalui Control Panel

Perintah Registry yang dilakukan adalah sebagai berikut :
1. lakukan perintah cepat Regedit : tekan tombol Windows + R, lalu ketik regedit, enter.
2. pilih HKEY_CURRENT_USER>Software>Microsoft>Windows>CurrentVersion>Policies

3. buat key DWORD baru, caranya klik New>Edit>DWORD Value. Beri nama System.

4. Double klik System, masukkan angka 1.



-- Berikut DWORD lain yang berhubungan :
NoDispCPL, Disable Display Control Panel
NoDispBackgroundPage, Hide Background Page
NoDispScrSavPage, Hide Screen Saver Page
NoDispAppearancePage, Hide Appearance Page
NoDispSettingsPage, Hide Setting Page
NoSecCPL, Disable Password Control Panel
NoPwdPage, Hide Password Change Page
NoAdminPage, Hide Remote Administration Page
NoProfilePage, Hide User Profiles Page
NoDevMgrPage, Hide Device Manager Page
NoConfigPage, Hide Hardware Profiles Page
NoFileSysPage, Hide File System Button
NoVirtMemPage, Hide Virtual Memory Button

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Harap komentar dengan bahasa yang sopan